Tuesday, August 31, 2010

Jenis-jenis Kabel Jaringan

1. Kabel coaxiall adalah kabel yang biasa digunakan di dalam jaringan local (topologi bus). Kabel ini banyak digunakan karena cenderung berbiaya murah dan tidak memerlukan hub sebagai konsentrator jaringan, dalam hal instalasinya mudah.
Kabel coaxiall terdiri dari beberapa bagiang, yaitu:
  • Konduktor, berupa kabel tunggal atau kabel serabut yang merupakan inti dari kabel Coaxial. Bagian ini merupakan bagian kabel yang digunakan untuk transmisi data atau sebagai kabel data.
  • Isolator dalam, merupakan lapisan isolator antara konduktor dengan grounding, yang juga berfungsi sebagai pelindung kabel inti (konduktor).
  • Isolator luar, bagian berupa lapisan isolator yang juga merupakan kulit kabel.

Monday, August 23, 2010

Award Backlink Pertama Saya

Tags
Kemaren tepatnya tanggal 18/08/2010 saya dapat bingkisan berupa Award Backlink dari sobat Artikel Komputer
. Awardnya memang tampak keren berupa jabat tangan dalam sebuah lingkaran , pastinya mengandung arti kebulatan tekad untuk sebuah persahabatan.. dan ini baru yang pertama kali saya menerima Award tersebut, sebagai seorang Blogger pemula saya mengucapkan banyak terima kasih untuk kawan saya Artikel Komputer
yang sudah memberikan Award kepada saya.
Selanjutnya seperti biasa aturan mainnya ( ini yang kadang gak enak ) katanya bagi siapa saja yang menerima award ini harus membagikan kembali kepada 10 orang temannya. Bingung juga siapa yah.. ok deh saya teruskan aja wasiat Award ini disertai kata maaf andai membebani kepada sobatku :

Monday, August 16, 2010

Anti Virus Handal Untuk Flashdisk

Naevius USB Anti Virus, antivirus ini sangat handal dan sangat friendly. nah untuk kawan-kawan semua yang ingin falshdisk nya aman, mungkin bisa menggunakan software ini. anti virus ini taidak harus memperbarui database tanda tangan secara teratur, Naevius USB Anti Virus ini bisa melindungi secara efektif flashdisk kita dalam keadaan offline komputer yang tidak terhubung dengan internet.
nah mungkin ini akan membantu kawan-kawan semua..
silahkan download disini!
.

sumber : Liqo Software

Saturday, August 14, 2010

Dofollow

dofollow. apaan tuh dofollow?? pertama kali saya denger istilah ini saya juga bingung, apa sih dofollow itu? nah karena rasa penasaran ini, akirnya saya memberanikan diri untuk mencari semua informasi tentang dofollow.. *lebay mod : on..
setelah melakukan selancar di dunia maya akirnya saya nemu juga apa itu dofollow?
pengertian dofollow menurut saya nih, dofollow adalah blog yang memberikan lampu hijau bagi para pemberi koomentar artikel kita. maksudnya adalah apabila pembaca memberikan komentar pada salah satu artikel kita dan mereka meninggalkan alamat blog mereka, maka ini akan menjadi sebuah backlink. tentunya ini akan menguntungkan, karena secara otomatis berarti mereka telah menempelkan link mereka bersamaan dengan mereka memberikan komentar. backlink ini akan didefinisikan oleh mesin pencari (search engine). akibatnya, blog orang yang berkomentar akan lebih banyak dikunjungi oleh mesin pencari dan otomatis trafiknya akan naik.
berarti kita rugi donk sebagai si empunya artikel / blog?? engga juga, hal ini akan berdampak baik juga buat blog kita. karena ini akan menjadi daya tarik sendiri bagi para pembaca dan para blogger untuk sering berkomentar. nah otomatis ini akan meningkatkan trafict blog kita.
segitulah pengetahuan saya tentang dofollow..
 makasihhh...:)
keep blogwalking guys!

Dofollow Blog

WARA-WARA! pxpoenya* mau berbagi kabar gembira nih! terhitung mulai tanggal 13 agustus 2010, blog ini udah ngubah status dari nofollow jadi dofollow. haha asikkk...
katanya nih, berbagi itu kan baguss tuhh,, nah karena alesan inilah pxpoenya* berubah status jadi dofollow. jadi bagi para sobat sesama blogger, mari kita saling berbagi satu sama lain, ga da ruginya kog ..! saya dapat trafic tambahan, kamu juga dapet linkback gratisss..!
come join us!

Friday, August 13, 2010

Generasi Komputer

Tags
helo-hellooo...
ngabuburit lagi yuk...??
ngabuburit kali ini akan membahas tentang Generasi Komputer. emang komputer itu beranak yah?? kok ada generasi-generasian segala sih???
check it dot!!haha
ada beberapa generasi komputer yang saya ketahui, biasalah dari mana lagi saya tau kalo ga dari guru besar saya..  ok deh saya mau sedikit share nih,.!

Thursday, August 12, 2010

Sejarah Komputer Dan Perkembangannya

Sore semuanya... gimana nih puasa kalian?? masih pada puasa kan? 
okelah untuk menunggu waktu adzan maghrib alias ngabuburit nih, dari pada ngabuburit mejeng-mejeng atau jalan-jalan ga jelas mendingan nongkrong depan PC terus bloging deh. kan lumayan tuh bisa nambah ilmu sekalian berbagi ilmu.. betul tidak??
di artikel kali ini pxpoenya*
akan menulis tentang Sejarah Komputer Dan Perkembangannya. pingin tau gimana sih perkembangan komputer dari zaman dulu kala sampai sekarang?? monggoh baca aja artikel ini.!

Wednesday, August 11, 2010

Puasa

Tags
mumpung lagi puasa ramadhan nih, kayaknya suasanya pas banget kalo ngebahas tentang puasa..
hayooo... kupas tuntas semua tentang puasa, tapi sebatas yang ane tau loh... maklum bukan ustad,,.

Puasa, apa sih puasa itu??
puasa adalah salah satu dari rukun islam. sedangkan pengertian puasa itu sendiri adalah menahan diri agar tidak makan dan minum serta menghindari segala sesuatu yang dapat membatalkan puasa dari terbitnya fajar sampai terbenamnya matahari. ada beberapa macam puasa, ada yang wajib ada juga yang hukumya sunnah.

Selamat Jalan Guruku, Pak Ari Kurniawan..


kita gag nyangka kalo hari itu, jumat(6/8) adalah hari terakhir kalinya Pak Ari mengajar kita. karena senin (9/8) beliau meninggal dunia. beliau meninggal karena kecelakaan pada dua hari sebelumnya, tepatnya hari sabtu (7/8). sebelumnya Pak Ari sempat dirawat di salah satu rumah sakit islam tegal, setelah dua hari dirawat beliau menghembuskan nafas terakhirnya.

Tuesday, August 10, 2010

MARHABAN YAA RAMADHAN

Tags

يا أيها الذين آمنوا كتب عليكم الصيام كما كتب على الذين من قبلكم لعلكم تتقون
Artinya : "Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa"


MARHABAN YAA RAMADHAN!!
wah tidak terasa nanti malam mulai terawih, otomatis insyaallah besuk kita semua umat islam akan menjalankan ibadah puasa. padahal rasanya baru kemarin kita melaksanakan ibadah puasa ramadhan 1430H, nah kok besok ternyata tamu agung kita udah mau dateng lagi, bulan ramdhan 1431H.

Monday, August 9, 2010

Instalasi Tune Up 9.0

Apa itu Tune Up Utilities?? bingung.. nih ane jelasin,
Tune up utilities merupakan software dari kumpulan utilities yang berguna untuk anda jika anda ingin memaksimalkan fungsi, kerja, performance dari sistem komputer anda.
Kali ini pxpoenya*
mau nyoba jelasin gimana sih Instalasi Tune Up 9.0, langsung aja yahh..
  1. Langkah pertama, kita harus menyiapkan paket instalasi atau master Tune Up 9.0. Belum punya?? Jangan bingung download disini juga bisa.


Sunday, August 8, 2010

Tombol-tombol Rahasia Untuk Ms. Word

Tags
Wuih keren, Tombol-tombol Rahasia Untuk Ms. Word.. apaan tu yah??
Kali ini pxpoenya* akan memostingkan beberapa rahasia keyboard pada aplikasi pengolah kata, Ms. Word. Nah untuk membantu kinerja kita dalam proses mengolah kata,  pxpoenya* akan mencoba membagikan jurus maut dalam mempercepat mengakses perintah dengan keyboard yang diperoleh selama berguru di guru besarnya. hahaha
Langsung sajalah…
Kunci shortcut berfungsi untuk mengakses perintah dengan keyboard, yang sebagian besar mengacu pada layout keyboard U.S.
Di bawah ini ada beberapa kombinasi kunci pada keyboard yang sering digunakan untuk mengeksekusi perintah.
·         CTRL + N                              : untuk membuat document baru
·         CTRL + O                              : untuk membuka document yang telah tersimpan
·         CTRL + W                             : untuk menutup dokumen
·         CTRL + S                               : untuk menyimpan dokument
·         CTRL + B                               : untuk membuat huruf tebal (BOLD)

Saturday, August 7, 2010

Cara Membuat Fasilitas Cbox

Apaan tuh Cbox??? Kayakanya gag asing nih di telinga..hehe
Cbox adalah salah satu fasilitas untuk mempercantik blog kita. Tidak jauh berbeda dengan Shoutmix, Cbox juga berfungsi sebagai wadah untuk melakukan chat, meninggalkan komentar, atau sekedar untuk promosiin blog punya kita di blog orang lain.
Nah disini pxpoenya*
  akan mencoba menerangkan dan memaparkan bagaimana cara membuat fasilitas Cbox.
Langsung aja deh begini caranya :

BERBAGAI MACAM SOFTWARE

Tags

Hay guys...! Gimana kabarnya nih?? Lama ni tak jumpa.. hehee..
Wah dah lama ya pxpoenya*
kagag mosting, okelah untuk melepas kangen pxpoenya*
mau mencoba memostingkan ilmu yang baru didapet kemaren dari sekolah.. hehe maklum masih pelajar..
Langsung aja  deh ke pokok permasalahan.....

Perangkat lunak secara umum dibagi menjadi dua macam, yaitu :
  • Perangkat lunak system
  • Perangkat lunak aplikasi
Perangkat lunak system dibagi menjadi 3, yaitu :
  • Bahasa pemrogramn : merupakan perangkat lunak yang bertugas mengkonversikan arsitektur dan algoritma yang di rancang manusia ke dalam format yang dapat di jalankan komputer, contoh bahasa pemrograman di antaranya : BASIC, COBOL, Pascal, C++, FORTRAN, dll.
  • Sistem Operasi : saat komputer pertama kali di hidupkan, sistem operasilah yang pertama kali di jalankan, sistem operasi yang mengatur seluruh proses, menterjemahkan masukan, mengatur proses internal, memanejemen penggunaan memori dan memberikan keluaran ke peralatan yang bersesuaian, contoh sistem operasi : DOS, Unix, Windows 95, IMB OS/2, Apple’s System 7, dll
  • Utility : sistem operasi merupakan perangkat lunak sistem dengan fungsi tertentu, misalnya pemeriksaan perangkat keras (hardware troubleshooting), memeriksa disket yang rusak (bukan rusak fisik), mengatur ulang isi harddisk (partisi, defrag), contoh Utilty adalah Norton Utility.